6 Syarat Pinjaman Online Yang Mudah Dan Langsung Cair

Syarat pinjaman online, sebenarnya tidak sesulit seperti pinjaman bank. Selain itu, pencairan dananya juga tergolong singkat. Aplikasi online ini, dapat dijadikan solusi jika membutuhkan dana darurat dalam waktu cepat.

Namun sebelum melakukan pengajuan, tidak ada salahnya melakukan riset dahulu. Tujuannya adalah, untuk memastikan platform pinjaman tersebut cukup kredibel , dan sudah memiliki izin dari Otoritas Jasa Keuangan atau OJK.

Selain itu, lakukan juga pengecekan mengenai review dan testimoni, dari orang-orang yang sudah pernah menggunakan pinjaman ini. Dan jangan lupa juga, untuk mengetahui tata cara kerja pengajuan dan persyaratannya.

Fintech legal dan terpercaya, memiliki aturan tentang penyimpanan data nasabahnya.

Mereka memiliki etika untuk menjaganya dengan aman. Karena, semua data diri tersebut, merupakan persyaratan utama, untuk melakukan pinjaman online.

Berikut ini, adalah beberapa syarat pinjaman online yang perlu diketahui, bagi kamu yang sedang mencari dana segar untuk kebutuhan yang mendesak.

Baca Juga:

Berbagai Syarat Pinjaman Online

Berbagai Syarat Pinjaman Online

1. Berusia Dewasa

Syarat pinjaman online yang pertama, adalah sudah berusia dewasa. Pada umumnya, ketentuan batas usia yang ditetapkan, minimal berusia 21 tahun, dan adalah 60 tahun.

Bagi mahasiswa yang sudah memiliki KTP namun belum cukup usia, sebaiknya mengambil jenis pinjaman online pendidikan.

Ketentuan mengenai batasan usia ini memang beralasan, karena telah dianggap dewasa di mata hukum.

Sedangkan batas usia 60 tahun, berdasarkan perhitungan rata-rata usia manusia hidup, dan merupakan usia pensiun.

2. Memiliki Pekerjaan Tetap

Selain berusia dewasa, syarat pinjaman online juga mengharuskan calon nasabah sudah memiliki pekerjaan tetap.

Hal ini Karena, dianggap mampu untuk membayar pinjamannya secara berkala. Dan pekerjaan ini, merupakan syarat utama dalam pengajuan pinjaman.

Dan biasanya, dalam mengajukan pinjaman harus menyertakan slip gaji, sebagai bukti dari pekerjaan yang dimiliki.

3. Data Dokumen Yang Lengkap Dan Asli

data diri ktp yang resmi

data diri ktp yang resmi

Sebagai syarat pinjaman online berikutnya, adalah dokumen dan data diri yang dikirimkan harus yang asli dan lengkap. Beberapa data dokumen yang diminta,  biasanya berupa e- KTP, NPWP, serta slip gaji.

NPWP diperlukan, sebagai tanda bukti wajib pajak, yang dapat terekam di platform database pemerintah.

Sedangkan slip gaji, akan digunakan dalam menentukan jumlah pinjaman yang akan diberikan, dan juga sebagai tanda memiliki pekerjaan.

Semua persyaratan berupa data dan dokumen tersebut, akan di upload dengan foto melalui  aplikasi.

Selain itu, beberapa fintech ini juga mensyaratkan untuk mengirimkan selfie dengan KTP, sebagai bukti dari keasliannya.

4. Mengajukan Pinjaman Yang Diinginkan

Sebelum mengajukan pinjaman, sebaiknya juga memperhitungkan kemampuan keuangan pribadi, agar tidak terjadi gagal pembayaran.

Hal ini tentunya Karena salah satu dari syarat pinjaman online ini adalah mengajukan pinjaman dengan kemampuan pebayaran yang tepat.

Dan yang perlu diperhatikan adalah, bahwa setiap keterlambatan pembayaran akan menimbulkan sejumlah denda yang cukup besar.

Hal in juga yang sering terjdi bagi para nasabah yang terkadang akhirnya telilit hutang pinjaman online tersebut.

5. Memiliki Rekening Bank

Memiliki rekening bank, juga merupakan salah satu dari syarat pinjaman online. Pasalnya, dana yang telah cair, akan langsung ditransfer melalui rekening bank pribadi.

Akan sulit untuk mendapatkan persetujuan pinjaman, jika calon peminjam tidak memiliki rekening atas nama sendiri.

Karena selain penyedia pinjaman akan meminta foto cover dari halaman buku rekening BANK sebagai bukti juga sebagai salah satu syarat syah kalian terdaftar dengan baik.

6. Memilik Riwayat Pinjaman Yang Baik

Syarat Pinjaman Online

Syarat Pinjaman Online

Sebagai lender, tentunya menginginkan calon peminjam yang memiliki kredibilitas, maupun riwayat pinjaman yang baik.

Oleh karena itu, syarat pinjaman online juga hanya akan memilih calon peminjam, dengan credit history yang tidak memiliki tunggakan sebelumnya.

Jika kamu masih memiliki tunggakan di pinjaman online lain, ada baiknya untuk melakukan pelunasan terlebih dahulu. Sehingga, kemungkinan persetujuannya menjadi lebih besar.

Agar terhindar dari tindakan jeratan bunga yang mencekik leher maupun penipuan, sebaiknya memilih lembaga keuangan yang legal. Pasalnya, syarat pinjaman online yang dimiliki oleh fintech tersebut, sudah sesuai dengan standar OJK.

Jasa Otoritas Keuangan ini, merupakan lembaga, yang mengawasi kegiatan finansial pinjaman online di seluruh Indonesia, beserta persyaratannya.

Baca Juga:

Demikianlah ulasan tentang syarat pinjaman online yang umumnya diminta oleh para lembaga keuangan di Indonesia agar Pinjaman Online Yang klian ajukan bisa Mudah diproses Dan Langsung Cair.

Sekilas memang cukup banyak persyaratan yang harus dipenuhi nasabah.

Namun, semua persyaratan tersebut diperlukan untuk verifikasi data yang legal. Sehingga, dapat membuat proses pengajuan pinjaman menjadi lebih mudah, dan dana pun dapat langsung cair.

Kalo Berguna, Silahkan Share

You may also like...

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of