Jadwal Kapal Pelni Dari Gorontalo Dan Harga Tiketnya 2024
Berikut ini adalah Info Kebarangkatan dan Jadwal Kapal Pelni Dari Gorontalo Bulan ini Ke Kota-Kota Lainnya Di Indonesia.
Kapal Pelni Gorontalo ini akan Beroperasi Rutin Hampir Setiap 2-3x Sebulan Dengan Jadwal Yang Berbeda.
Keberangkatan kapal pelni dari Gorontalo ini akan di berangkatkan melalui pelabuhan Gorontalo yang berada di di muara Sungai Bone, Kelurahan Leato Utara, Kota Gorontalo.
Baca Juga ya :
- Inilah Jadwal Kapal Pelni Bulan ini yang tetap beroperasi
- Catat info Persyaratan Naik Kapal Laut saat ini selema pandemi corona
Daftar Isi Contents
- Gorontalo, Kota Terbesar di Teluk Tomini
- Kapal Dari Pelni Gorontalo
- Jadwal Kapal Pelni Dari Gorontalo
- 1. Jadwal kapal pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bitung
- 2. Jadwal kapal Pelni Dari Gorontalo ke Bali
- 2. Jadwal Kapal pelni Dari Gorontalo ke Lombok
- 3. Jadwal Kapal Dari Gorontalo ke Bima
- 4. Jadwal Kapal Gorontalo ke Labuan Bajo
- 5. Jadwal kapal pelni KM Tilongkabila Gorontalo ke Makassar
- 6. Jadwal Pelni Tilongkabila Gorontalo ke BauBau
- 7. Jadwal Kapal pelni Tilongkabila dari Gorontalo ke Raha
- 8. Jadwal Kapal KM Tilongkabila Gorontalo ke Kendari
- 3. Jadwal Kapal pelni KM Tilongkabila Gorontalo ke Luwuk
- Loket & Kantor Pelni Di Gorontalo
- Catatan Kapal Pelni Gorontalo
Gorontalo, Kota Terbesar di Teluk Tomini
Kota Gorontalo Adalah Pusat Pemerintahan sekaligus Ibu kota Dari Provinsi Gorontalo Indonesia.
Wilayah Kota Gorontalo merupakan wilayah perkotaan terbesar dan terpadat penduduknya yang ada di wilayah Teluk Tomini.
Sehingga menjadikan Kota Gorontalo sebagai pusat ekonomi, jasa dan perdagangan, pendidikan, hingga pusat penyebaran agama Islam di Kawasan Indonesia Timur.
Kota Gorontalo tercatat memiliki luas wilayah 79,03 km² dan pada tahun 2018 lalu Kota Gorontalo memiliki penduduk sebanyak 210.882 jiwa.
Selain Menggunakan Pesawat Layanan Trasportasi Lainnya Adalah Menggunakan Kapal Laut Seperti Kapal Feri, Kapal Pelni, Kapal Sabuk Nusantara, Kapal Cepat Atau Kapal Motor Lainnya.
Pelabuhan Gorontalo Menjadi Salah Satu Pusat Gerbang Arus Logistik Dan Juga Barang Maupun Penumpang Dari Berbagai Tujuan.
Seperti Dari Maluku, Papua, Jawa atau Pulau Sulawesi bagian Tengah, Selatan dan juga Maluku Utara hingga sulawesi Utara.
Kapal Dari Pelni Gorontalo
Gorontalo Menjadi Salah Satu Kota Besar yang ada Di Kawasan Pulau Sulawesi.
Maka Berbagai Aktifitas Dan Lalu Lintas Perdagangan Maupun Pendistribusian Barang Juga Dilakukan Diwilayah Ini.
Tak Heran Kota Gorontalo Ini Banyak Disinggahi Kapal Pelni Yang Datang Dari Berbagai Penjuru Atau Dari Berbagai Kota Sebagai Kota Persinggahan.
Banyak Aktifitas Keberangkatan Dan Kedatangan Berbagai Jenis Kapal Baik Pelni, Kapal Ferry, Kapal Sabuk Nusantara Hinga Kapal-Kapal Barang Lainnya.
Tercatat Ada beberapa Kapal Pelni Yang Singgah Di Pelabuhan Gorontalo Atau Yang Berangkat Dari Pelabuhan Gorontalo
Selain Kapal pelni ada juga kapal tol Laut atau yang disebut Kapal Sabuk Nusantara.
Untuk Kapal Pelni khusus angkutan penumpang dengan rute jauh yakni Kapal Pelni Km Tilongkabila.
Kapal Tilongkabila ini memilki jumlah muatan yang banyak dan tujuan yang panjang ke berbagai kota di Indonesia.
Sedangkan Kapal Tol laut yang beroperasi di Kota Gorontalo yakni :
KM Sabuk Nusantara 76 dan Kapal Sabuk Nusantara 78
Nah untuk kapal Tol laut atau sabuk nusantara ini, hanya melayani rute ke pelabuhan sekitar Sulawesi Tengah, Sulawesi Utara dan Maluku Utara saja.
Jadwal Kapal Pelni Dari Gorontalo
Kali ini, saya hanya akan membahas kapal pelni Tilongkabila yang diberangkatkan dari pelabuhan Gorontalo.
Ada 2 Rute Kapal Pelni Km Tilongkabila Yang Diberangkatkan Dari Pelabuhan Gorontalo Yakni :
Rute 1 : Gorontalo – Bitung (PP)
Rute 2 : Gorontalo – Luwuk – Kolonedale – Kendari – Raha – Baubau – Makasar – Labuan Bajo – Bima – Lombok – Benoa (PP)
Berikut ini jadwal keberangkatan kapal pelni KM Tilongkabila yang berlayar dari pelabuhan Gorontalo ke kota-kota lintasanya setiap 1-2 kali sebulan.
1. Jadwal kapal pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bitung
Rute pertama kapal Tilongkabila dari Gorontalo adalah tujuan ke kota Bitung yang ada di Sulawesi Utara.
Nah Untuk jadwal Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bitung akan Berangkat tanggal :
- 09-05-2024 | 23:00
- 22-05-2024 | 21:00
- 04-06-2024 | 23:00
- 18-06-2024 | 23:00
- 04-07-2024 | 23:00
Sedangkan Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bitung adalah :
- Dewasa Rp 103.500 dan
- Balita Rp 16.000
2. Jadwal kapal Pelni Dari Gorontalo ke Bali
Salah satu rute kapal pelni dari Gorontalo melayani pelayaran terjauhnya hingga ke pulau Bali.
Namun selama 5 hari 4 malam kapal akan singgah di beberapa kota dan pelabuhan sesuai lintasan kapal sebelum tiba di Bali.
Nah untuk Rute Pelayaran Kapal dari Gorontalo ke Bali yakni : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO – BIMA – AMPENAN (LEMBAR) – BENOA (DENPASAR)
Nama Kapal : KM TILONGKABILA
Jadwal Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Kota Gorontalo ke pelabuhan Benoa Bali akan Berangkat tanggal :
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Untuk info Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bali adalah :
- Penumpang Dewasa Rp 531.500 dan
- Penumpang Balita Rp 59.000
2. Jadwal Kapal pelni Dari Gorontalo ke Lombok
Selain melayani tujuan ke Bali, Kapal pelni Tilongkabila dari Gorontalo juga melayani tujuan ke Pulau Lombok.
Rute Pelayaran Kapal Tilongkabila dari Gorontalo ke Lombok yakni : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO – BIMA – AMPENAN (LEMBAR)
Nah berikut ini adalah Jadwal Kapal KM Tilongkabila dari Gorontalo ke pelabuhan Lembar Lombok akan Berangkat tanggal :
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Harga Tiket kapal Tilongkabila Gorontalo ke pelauhan Lombok adalah :
- Dewasa Rp 523.500 dan
- Balita Rp 58.000
3. Jadwal Kapal Dari Gorontalo ke Bima
Rute pelayaran kapal dari Kota Gorontalo adalah ke kota Bima yang ada di pulau Sumbawa, provinsi Nusa Tenggara Barat.
Rute Pelayaran kapal dari Gorontalo ke Bima adalah : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO – BIMA
Nama Kapal Laut yang beroperasi : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bima di pulau Sumbawa akan Berangkat tanggal:
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari pelabuhan Gorontalo ke kota Bima, Sumbawa adalah :’
- Penumpang Dewasa Rp 447.500 dan
- Penumpang Balita Rp 51.000
4. Jadwal Kapal Gorontalo ke Labuan Bajo
Bagi masyarakat Gorontalo yang ingin berlibur ke Labuan bajo, kalian tak perlu khawatir tiket mahal.
Sebab kini ada pelayaran kapal pelni dengan tujuan ke pelabuhan Bajo di Manggarai Barat NTT.
Rute kapal dari Gorontalo ke Bajo adalah : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO
Nama Kapal Laut : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Labuan Bajo pulau Flores akan Berangkat tanggal :
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Labuan Bajo pulau Flores adalah :
- Dewasa Rp 422.500 dan
- Balita Rp 48.000
5. Jadwal kapal pelni KM Tilongkabila Gorontalo ke Makassar
Rute Kapal : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR
Kapal Pelni : KM.TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Makasar akan Berangkat tanggal :
- 16-04-2024 | 19:00
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Makasar adalah : Dewasa Rp 421.500 dan Balita Rp 48.000
6. Jadwal Pelni Tilongkabila Gorontalo ke BauBau
Selanjutnya ada rute pelayaran kapal Tilongkabila Grontalo dengan tujuan ke kota Baubau di Sulawesi Tenggara.
Rute Kapal dari Gorontalo ke Baubaua adalah : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU
Nama Kapal : KM TILONGKABILA
Untuk Jadwal Kapal Pelni Tilongkabila dari Gorontalo ke BauBau Pulau Buton Berangkat pada tanggal :
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Bau-bau Buton adalah :
- Penumpang Dewasa Rp 324.500 dan
- Penumpang Balita Rp 39.000
7. Jadwal Kapal pelni Tilongkabila dari Gorontalo ke Raha
Rute Kapal Pelni : GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA
Kapal Yang Beroperasi : KM.TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Raha Muna akan Berangkat tanggal :
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Muna adalah : Dewasa Rp 304.500 dan Balita Rp 37.000
8. Jadwal Kapal KM Tilongkabila Gorontalo ke Kendari
Selain melayani tujuan ke Baubau dan Raha, kapal pelni Gorontalo juga melayani pelayaran ke kota lainnya di Sulawesi Tenggara yakni tujuan ke kota Kendari.
Rute Pelni Gorontalo ke Kendari adalah : GORONTALO – LUWUK – KENDARI
Nama Kapal : KM.TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Kendari akan diBerangkatkan pada tanggal :
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Dan untuk Harga Tiket Kapal Tilongkabila dari pelabuhan Gorontalo ke kota Kendari adalah :
- Dewasa Rp 269.500 dan
- Balita Rp 33.000
3. Jadwal Kapal pelni KM Tilongkabila Gorontalo ke Luwuk
Rute Pelayaran : GORONTALO – LUWUK
Kapal Laut : KM.TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Luwuk akan Berangkat tanggal:
- 10-05-2024 | 17:00
- 23-05-2024 | 17:00
- 06-06-2024 | 23:00
- 20-06-2024 | 20:00
- 06-07-2024 | 20:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Gorontalo ke Luwuk adalah : Dewasa Rp 87.500 dan Balita Rp 14.000
Sebenarnya Selain Menggunakan Kapal Pelni, Dari Pelabuhan Gorontalo Juga Kita Bisa Menggunakan Kapal Roro Ferry Atau Kapal Cepat.
Ada Juga Kapal Sabuk Nusantara Ke Beberapa Kota Disekitaran Sulawesi Lainnya, Maluku, Maluku Utara Dan Papua.
Namun Tentunya Dengan Jadwal Berbeda Dengan Keberangkatan Kapal Pelni.
Loket & Kantor Pelni Di Gorontalo
Buat Temen-Temen Yang Ingin Membeli Tiket Melalui Kantor Cabang Pelni Gorontalo Atau Bagi Yang Ingin Menghubungi Kantor Pelni Gorontalo Langsung, Kalian Bisa Datang Ke Alamat Dibawah Ini:
PT Pelni Cabang Luwuk ada di Jl. 23 Januari No.182, Biawao, Kota Sel., Kota Gorontalo, Gorontalo 96133
Note : Kantor pelni Gorontalo buka dari pukul 08.00 sampai 16.00 sore.
- catat Jadwal kapal Pelni dari Luwuk kota lainnya terbaru
- info Jadwal kapal Fery dari Gorontalo ke Wakai terbaru
Catatan Kapal Pelni Gorontalo
- Harga tiet Kapal dari gorontalo dan Jadwal Kapal Pelni Dari Gorontalo diatas dapat berubah sewaktu2 disesuaikan Keadaan dan waktu.
- Jika kalian tahu ada update atau perubahan terbaru baik harga tiket maupun Jadwal kapal, silahkan komen dibawah ini agar bisa segera saya update juga.
- Tetap hati-hati dan selalu waspada selama diperjalanan. Jangan gampang terbujuk rayu oleh orang yang menawarkan bantuan Apalagi menerima ajakan dan tawaran orang gak dikenal.
- Biar hemat bawa makanan atau minuman saja dari luar dan bisa kalian makan saat sudah berada diatas kapal. Dikapal Pelni ada air panas gratis kok jadi bisa nyeduh kopi atau mie instan.
- Jadwal kapal diatas hanya contoh Sebagian saja. Untuk Jadwal lengkap dan realnya silahkan dicek disitus pelni.co.id
- Jika kalian ingin menaanyakan jadwal keberangkatan kapal pelni atau lainnya, silahkan tinggalkan komen dibawah, nanti saya bales.
- jadwal kapal pelni dari Gorontalo bulan ini akan selalu saya update tiap menerima perubahan info terbaru
Mau tnya jadwal kapal penil dari Gorontalo ke Kalimantan dan harga tiketnya berapa
gorontalo gak ada direk ke kalimantan ka
Mau tanya kak jadwal kapal pelni dari Gorontalo ke kota baubau untuk bulan ini kak, dan jm tiba kapal pelni di kota Gorontalo nya..?
ada ka tgl 26-11-2021 | 03:00