Provinsi Terbanyak Penduduknya Di Sulawesi

Provinsi Terbanyak Penduduknya Di Sulawesi Saat Ini Masih Ditempati Oleh Provinsi Sulawesi Selatan Yang Jumlah Penduduknya Mencapai 8.888.000 Jiwa.

Meskpiun Provinsi Sulawesi Selatan Telah Dimekarkan Kembali Yakni Salah Satunya Provinsi Sulawesi Barat Namun Jumlah Penduduk Di Sulawesi Selatan Masih Yang Terbanyak Di Pulau Sulawesi.

Kota Makassar

Kota Makassar di Sulawesi selatan – foto CIO.com

Bahkan Secara Global Penduduk Di Indonesia, Provinsi Sulawesi Selatan Masih Masuk Kedalam 7 Besar Provinsi Dengan Jumlah Penduduk Terbanyak Di Indonesia Setelah Banten Dan Jakarta.

Sekilas Tentang Pulau Sulawesi

Pulau Sulawesi Adalah Sebuah Pulau Di Indonesia Yang Merupakan Salah Satu Dari Empat Kepulauan Sunda Besar Dan Merupakan Pulau Terbesar Kesebelas Di Dunia Dengan Luas Wilayah Mencapai 174.600 Km2.

Baca Juga :

Peta Pulau Sulawesi

Peta Pulau Sulawesi – foto wikipedia

Ada tiga teluk yang membagi semenanjung-semenanjung di Sulawesi, dari utara ke selatan, yaitu Teluk Tomini, Tolo, dan Bone.

Ketiganya memisahkan Semenanjung Minahasa atau Semenanjung Utara, Semenanjung Timur, Semenanjung Tenggara, dan Semenanjung Selatan.

Pulau Sulawesi Terbagi Menjadi Enam Provinsi Yakni Sulawesi Utara (Manado), Gorontalo (Gorontalo), Sulawesi Tengah (Palu), Sulawesi Barat (Mamuju), Sulawesi Selatan (Makassar) Dan Sulawesi Tenggara (Kendari).

Jumlah Penduduk Yang Mendiami Pulau Ini Mencapai Lebih Dari 18.955.058 Jiwa.

Provinsi Paling Sedikit Penduduknya Di Sulawesi

Kota Gorontalo

Kota Gorontalo – foto zonautara.com

Lalu Di Provinsi Mana Yang Jumlah Penduduknya Paing Sedikit Di Pulau Sulawesi ?

Cukup Terkejut Dengan Sensus Terakhir Bps Yang Menempatkan Provinsi Gorontalo Menjadi Provinsi Dengan Jumlah Penduduk Paling Sedikit Di Sulawesi Yakni Hanya 1.186.300 Jiwa.

Bahkan Gorontalo Yang Merupakan Provinsi Pemekaran Dari Sulawesi Utara Ini Terpaut Tipis Dengan Provinsi Baru Yakni Sulawesi Barat Yang Jumlah Penduduknya Lebih Banyak Yakni 1. 378.100 Jiwa.

jembatan teluk kendari

Bahkan Provinsi Gorontalo Juga Masuk Kedalam 3 Besar Provinsi Dengan Jumlah Penduduk Paling Sedikit Di Indonesia Dibawah Kalimantan Utara Yang Menjadi Provinsi Paling Sedikit Penduduknya Dan Provinsi Papua Barat Diuruta Kedua.

Sulawesi Barat Juga Masuk Kedalam 5 Besar Provinsi Dengan Jumlah Penduduk Paling Sedikit Di Indonesia. Seperti Yang Sudah Dijelaskan Sebelumnya Jika Tercatat Hanya Ada 1. 378.100 Jiwa Di Wilayah Ini.

Baca Juga :

pelabuhan di sulawesi barat

pelabuhan di sulawesi barat

Provinsi Sulawesi Barat Yang Didiami Oleh Suku Mandar Ini Terkenal Dengan Masyarakatnya Yang Suka Nelayan Kelaut Dan Bertani. Lokasinya Sendiri Tepat Berada Didepan Pulau Kalimantan Dan Berhadapan Langsung Dengan Kalimantan Timur.

Provinsi Terluas Di Sulawesi Yakni Provinsi Sulawesi Tengah Berada Di Urutan Kedua Sebagai Provinsi Dengan Jumlah Penduduk Terbanyak Di Pulau Sulawesi. Jumlah Penduduk Provinsi Sulawesi Tengah Mencapai Angka 3.081.700 Jiwa.

Peta Banggai dan sulawesi Tengah

Peta Banggai dan sulawesi Tengah

Tepat Dibawahnya Yakni Provinsi Sulawesi Tenggara Yang Berada Diurutan Ke Tiga Sebagai Provinsi Terbanyak Penduduknya Di Pulau Sulawesi Dengan Total Jumlah Penduduk Mencapai 2.703.500 Jiwa.

Sementara Provinsi Paling Utara Pulau Sulawesi Yakni Sulawesi Utara Beradda Diurutan Ke 4 Sebagai Provinsi Terbanyak Penduduknya Di Sulawesi Dengan Jumlah Penduduk Mencapai 2.512.900 Jiwa.

Kota Manado Sulawesi Utara

Kota Manado Sulawesi Utara, salah satu Kota Terbesar di Sulawesi – handysulandagie12.blogspot

Berikut Ini Daftar Provinsi Terbanyak Penduduknya Di Sulawesi :

  1. Sulawesi Selatan – 8.888.800 Jiwa
  2. Sulawesi Tengah – 3.081.700 Jiwa
  3. Sulawesi Tenggara – 2.703.500 Jiwa
  4. Sulawesi Utara – 2.512.900 Jiwa
  5. Sulawesi Barat – 1. 378.100 Jiwa
  6. Gorontalo – 1.186.300 Jiwa

Kalian Sendiri Saat Ini Tinggal Di Provinsi Mana?

 

Kalo Berguna, Silahkan Share

You may also like...

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of