Jadwal Kapal Pelni Dari Fak-Fak ke Surabaya Dan Harga Tiketnya

Jadwal Kapal Pelni Dari Fak-Fak Bulan ini sudah Kembali Beroperasi Secara Normal Sesuai Lintasan Masing-Masing Kapal Pelni. Nah salah satu pelayaran kapal pelni dari Fakfak adalah tujuan ke kota Surabaya di Jawa Timur.

Kapal yang dioperasikan melayani rute ini adalah kapal pelni KM Nggapulu. Sebenarnya Selain melayani tujuan surabaya, kapal pelni KM nggapulu juga melayani rute lainnya yang searah dengan rute ke surabaya yakni tujuan ke Banda, Ambon, Baubau, Makassar dan bahkan berakhir di Jakarta.

Rute Lengkap Kapal Pelni Km Nggapulu Dari Fakfak Adalah : Fafak – Kaimana – Dobo – Tual – Banda – Ambon -Baubau – Makassar – Surabaya – Jakarta

Baca juga : Daftar kampus teknik terbaik di indonesia inilah lokasinya

pelabuhan kota fakfak papua barat

pelabuhan kota fakfak papua barat – foto imfpi-picture.blogspot.com

Jadwal Kapal Pelni Km Nggapulu Dari Fak-Fak

Kalian Pernah dengan Kota Fakfak ? Yap Kota Tertua Yang Ada Di pulau Ppua khususnya berada di wilayah provinsi Papua Barat Ini Adalah Kota Pelayaran Pesisir Papua yang terkenal.

Sebagai Salah Satu Kota Tertua Yang Ada Di Papua, Kabupaten Fakfak Menjadi Salah Satu Kota Bersejarah Dan Terpenting Di Kawasan Barat Papua. Kabupaten Fakfak Adalah Salah Satu Kabupaten Di Provinsi Papua Barat, Indonesia.

Nah Salah Satu Pelayaran Kapal Pelni Yang Berlayar Sangat Jauh Yakni Dari Papua Hingga Ke Pulau Jawa Adalah Kapal Pelni Km Nggapulu.

Nah Kapal Pelni Km Nggapulu Ini Akan Menyinggahi Salah Satu Kota Sesuai Jalur Pelayaran Atau Lintasanya Termasuk salah satunya adalah Kota Fakfak Yang Ada Di Papua Barat ini.

Jadwal kapal pelni Dari Fak-Fak ke Surabaya yakni diberangkatkan pada :

  • 03-09-2024 | 13:00
  • 17-09-2024 | 13:00
  • 01-10-2024 | 13:00
  • 15-10-2024 | 13:00
  • 29-10-2024 | 13:00

Kapal nggapulu ini akan tiba di kota surabaya pada tanggal :

  • 08-09-2024 | 16:00
  • 22-09-2024 | 16:00
  • 06-10-2024 | 18:00
  • 20-10-2024 | 18:00
  • 03-11-2024 | 18:00

Nah untuk harga Tiket kapal pelni dari Fakfak ke pelabuhan Tanjung Perak kota Surabaya yakni :

  • Dewasa : Rp 681.000
  • Balita : Rp 81.000

Berikut Ini Adalah info lengkap mengenai semua Jadwal Keberangkatan Kapal Pelni Km Ngappulu Yang Diberangkatkan Dari Fakfak bulan ini Ke Kota – Kota Sesuai Lintasanya Diatas Yang Berangkat Hampir 1-2 Kali Sebulan.

Keberangkatan Dari : Pelabuhan Fakfak

TANGGAL TUJUAN DEWASA BALITA
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Jakarta Rp 797.000 Rp 85.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Surabaya Rp 681.000 Rp 72.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Makassar Rp 550.000 Rp 84.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Bau-Bau Buton Rp 454.000 Rp 51.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Ambon Rp 409.000 Rp 45.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Banda Neira Rp 353.500 Rp 41.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Tual Kei Rp 248.500 Rp 31.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

Dobo Kep Aru Rp 196.000 Rp 26.000
03-09-2024 | 13:00

17-09-2024 | 13:00

01-10-2024 | 13:00

15-10-2024 | 13:00

29-10-2024 | 13:00

kaimana Papua Rp 107.000 Rp 17.000

baca juga :

Pesona Air Terjun Kiti Kiti di Fakfak

Air Terjun Kiti Kiti di Fak fak

Air Terjun Kiti Kiti di Fak fak – foto Peter bouwservice Vandersmissen

Air Terjun Kiti Kiti adalah salah satu air terjun terindah yang berada di Kabupaten Fakfak Papua Barat, Indonesia.

Air terjun cantik ini terletak di Distrik Karas Kabupaten Fakfak. Keindahan yang dimiliki oleh air terjun ini adalah aliran airnya yang jatuh langsung ke laut lepas.

Bahkan air terjun ini juga dikelilingi oleh perairan berwarna biru tosca yang sangat jernih serta diselimuti hutan hujan tropis yang masih lebat hingga kontur pegunungan yang masih alami dan belum terjamah manusia

Objek wisata Air Terjun Kiti Kiti ini menyuguhkan pemandangan air terjun, pantai, dan laut. Bahkan ketika air laut surut, akan tampak pantai dibawah air terjun tersebut, namun ketika air laut pasang, aliran air akan langsung terjun ke laut bebas.

Transportasi yang bisa ditumpangi untuk bisa menuju objek wisata Air Terjun Kiti Kiti ialah menggunakan speed boat.

Lama perjalanannya akan dimulai dari Pelabuhan kota Fakfak dimana Perjalanan ini akan memakan waktu cukup lama, yakni 4 jam untuk sampai ke lokasi Air Terjun ini

kapal nggapulu

Km Nggapulu Dari Fak-Fak – foto ig @fhara_ode

Info Naik Pelni Dari Fakfak

  1. Harga tiket Kapal Pelni Km Nggapulu Dari Fak-Fak dan Jadwal Kapal Pelni Km Nggapulu Dari Fak-Fak Diatas, Dapat Berubah Sewaktu2 Disesuaikan Keadaan Dan Waktu.
  2. Tetap Hati-Hati Dan Waspada Selama Diperjalanan. Jangan Gampang Terbujuk Rayu Oleh Orang Yang Gak Dikenal.
  3. Biar Hemat Bawa Makanan Atau Minuman Saja Dari Luar Dan Bisa Kalian Makan Saat Sudah Berada Diatas Kapal.
  4. Dikapal Pelni Ada Air Panas Gratis Jadi Bisa Nyeduh Kopi Atau Mie Instan.
  5. Jadwal Kapal Pelni Km Nggapulu Dari Fak-Fak bulan ini Akan Terus Diperbaharui.
Kalo Berguna, Silahkan Share

You may also like...

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of