Jadwal Kapal Pelni Dari Nunukan Bulan ini

Jadwal Kapal Pelni Dari Nunukan Bulan Agustus 2022 Ke Berbagai Rute Atau Kota Tujuan Di Indonesia Telah Kembali Beroperasi Sesuai Dengan Jadwal Keberangkatan Yang Berbeda-Beda.

Kabupaten Nunukan Adalah Sebuah Kabupaten Yang Terletak Di Provinsi Kalimantan Utara, Indonesia.

Kabupaten Nunukan Merupakan Wilayah Paling Utara Dari Provinsi Kalimantan Utara Dan Ibu Kota Kabupaten Terletak Di Kecamatan Nunukan.

Baca juga : Inilah rekomendasi broker forex untuk pemula yang bisa kamu pilih

Masjid Islamic Center Nunukan Kaltara

Masjid Islamic Center Nunukan Kaltara – foto ig @obyrezapost

Kabupaten Yang Memiliki Luas Wilayah 14.247,50 Km² Dan Jumlah Penduduk Nunukan Sebanyak 199.090 Jiwa.

Sebagai Sebuah Kota Yang Berada Dipaling Ujung Utara Indonesia, Kota Nunukan Merupakan Salah Satu Titik Penting Lintasan Indonesia Menuju Malaysia.

Tak Hanya Menuju Perbatasan Saja, Pelabuhan Di Kota Nunukan Juga Melayani Rute Pelayaran Kekota-Kota Disekitar Provinsi Kalimantan Utara Dan Tentunya Menuju Kota Lainnya Seperti Balikpapan Di Kalimantan Timur.

Kapal Pelni Dari Nunukan

Rute kapal pelni lambelu

Rute kapal pelni lambelu

Hingga Saat Ini Tercatat Ada 2 Kapal Pelni Yang Singgah Dan Berangkat Dari Pelabuhan Nunukan . Nama-Nama Kapal Pelni Tersebut Adalah :

  1. Kapal Pelni Lambelu
  2. Kapal Pelni Bukit Siguntang

Masing-Masing Kapal Pelni Tersebut Memiliki Rute Pelayaran Yang Berbeda-Beda Baik Jadwal Kedatanganya Maupun Jadwal Keberangkatanya.

Berikut Ini Rute Pelayaran Kapal Pelni Yang Akan Diberangkatkan Dari Pelabuhan Nunukan Ke Berbagai Kota Di Indonesia. Rute Kapal Pelni Dari Nunukan Akan Singgah Di Beberapa Pelabuhan Seperti :

NUNUKAN KE KALIMANTAN

  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Balikpapan
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Tarakan

NUNUKAN KE SULAWESI

  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Palu
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Awerange Barru
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Parepare
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Makassar
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Baubau

NUNUKAN KE NTT

  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Kalabahi
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Maumere
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Larantuka
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Lewoleba
  • Kapal Pelni Dari Nunukan Tujuan Kupang

Jadwal Kapal Pelni Dari Nunukan

Berikut Ini Adalah Jadwal Keberangkatan Kapal Pelni Dari Nunukan Bulan Agustus 2022 Ke Semua Rute Sesuai Jadwal Keberangkatan Masing-Masing Kapal :

Keberangkatan Dari : Pelabuhan Nunukan

NAMA KAPAL PELABUHAN TUJUAN TANGGAL KEBERANGKATAN
KM BUKIT SIGUNTANG Balikpapan – Parepare – Makassar 05-07-2022 | 16:00

14-07-2022 | 11:00

20-07-2022 | 11:00

28-07-2022 | 21:00

04-08-2022 | 10:00

11-08-2022 | 21:00

17-08-2022 | 10:00

25-08-2022 | 21:00

 KM BUKIT SIGUNTANG Maumere – Lewoleba – Kupang 05-07-2022 | 16:00

14-07-2022 | 01:00

20-07-2022 | 01:00

04-08-2022 | 10:00

17-08-2022 | 10:00

27-08-2022 | 15:00

KM LAMBELU Pantoloan Donggala 08-07-2022 | 02:00

16-07-2022 | 15:00

22-07-2022 | 02:00

30-07-2022 | 15:00

05-08-2022 | 02:00

13-08-2022 | 15:00

19-08-2022 | 02:00

27-08-2022 | 15:00

KM LAMBELU Balikpapan – Parepare – Makassar 08-07-2022 | 02:00

16-07-2022 | 15:00

22-07-2022 | 02:00

30-07-2022 | 15:00

05-08-2022 | 02:00

13-08-2022 | 15:00

19-08-2022 | 02:00

27-08-2022 | 15:00

KM LAMBELU Maumere – Larantuka – Lewoleba  – Kupang 08-07-2022 | 02:00

16-07-2022 | 15:00

22-07-2022 | 02:00

30-07-2022 | 15:00

05-08-2022 | 02:00

13-08-2022 | 15:00

19-08-2022 | 02:00

27-08-2022 | 15:00

Harga Tiket Kapal Pelni Dari Nunukan

pelabuhan tunon taka nunukan

pelabuhan tunon taka nunukan – foto g maps Aseppbeda vlog

Berikut Ini Daftar Harga Tiket Kapal Pelni Dari Nunukan Ke Berbagai Kota Di Indonesia Sesuai Rute Atau Lintasanya Berdasarakan Kategori Penumpang Dewasa Atau Penumpang Balita.

RUTE KAPAL DEWASA BALITA
Nunukan – Kupang Rp 621.000 Rp 67.000
Nunukan – Bau Bau Rp 447.000 Rp. 49.000
Nunukan – Larantuka Rp 529.000 Rp 58.000
Nunukan – Makassar Rp 403.000 Rp 69.000
Nunukan – Lewoleba Rp 480.000 Rp 49.000
Nunukan – Tarakan Rp 87.000 Rp 13.000
Nunukan – Maumere Rp 445.000 Rp 49.000
Nunukan – Pantoloan Rp 268.000 Rp. 32.000
Nunukan – Balikpapan Rp 361.500 Rp 40.000
Nunukan – Pare pare Rp 376.000 Rp 42.000
**

Loket & Kantor Pelni Di Nunukan

Buat Temen-Temen Yang Ingin Membeli Tiket Melalui Kantor Cabangnya Pelni Atau Bagi Yang Ingin Menghubungi Kantor Pelni Langsung, Kalian Bisa Datang Langsung Ke Alamat Dibawah Ini:

Jl. A. Yani No.15, Nunukan Timur., Kecamatan. Nunukan, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara 77482

Note : Kantor pelni Nunukan buka dari pukul 08.00 sampai 16.00 sore.

CATATAN PENTING

  • Harga tiket kapal pelni dari nunukan dan Jadwal Kapal pelni dari nunukan diatas, Dapat Berubah Sewaktu2 Disesuaikan Keadaan Dan Waktu.
  • Jika Kalian Tahu Ada Update Atau Perubahan Terbaru Baik Harga Tiket Maupun Jadwal Kapal, Silahkan Komen Dibawah Ini Agar Bisa Segera Saya Update Juga.
  • Tetap Hati-Hati Dan Selalu Waspada Selama Diperjalanan. Jangan Gampang Terbujuk Rayu Oleh Orang Yang Menawarkan Bantuan Apalagi Menerima Ajakan Dan Tawaran Orang Gak Dikenal.
  • Biar Hemat Bawa Makanan Atau Minuman Saja Dari Luar Dan Bisa Kalian Makan Saat Sudah Berada Diatas Kapal. Dikapal Pelni Ada Air Panas Gratis Kok Jadi Bisa Nyeduh Kopi Atau Mie Instan.
  • Jadwal Kapal Diatas Hanya Contoh Sebagian Saja. Untuk Jadwal Lengkap Dan Realnya Silahkan Dicek Disitus Pelni.Co.Id
  • Jika Kalian Ingin Menanyakan Jadwal Keberangkatan Kapal Pelni Atau Lainnya, Silahkan Tinggalkan Komen Dibawah, Nanti Saya Bales.
  •  Jadwal Kapal Pelni Dari Nunukan Ke Semua Rute Dan Harga Tiketnya Akan Terus Diupdate
Kalo Berguna, Silahkan Share

You may also like...

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of