Jadwal Kapal Cepat Sadewa dan Marina Express Dari Luwuk ke Salakan
Kapal Sadewa dan Marina Express – Satu lagi kapal pelayaran yang beroperasi dikawasan perairan laut kepulauan Luwuk Banggai, Sulawesi Tengah adalah Kapal Sadewa dan Marina Express. Kapal Sadewa dan Marina Express ini melayani pelayaran dari Pelabuhan Luwuk menuju pelabuhan Salakan yanga dan di Banggai Kepulauan maupun sebaliknya dari Salakan menuju pelabuhan Luwuk. Pelabuhan Luwuk sendiri adalah sebuah pelabuhan kapal yang cukup besar yang berada di kota Luwuk ibu kota kabupaten Banggai, provinsi Sulawesi Tengah.
kapal Sadewa dan Marina Express beroperasi setiap hari dengan jadwal atau waktu keberangkatan berbeda-beda. Misalnya saja dari Salakan Tujuan ke Luwuk, Kapal Marina Express akan berangkat setiap hari pukul 13.30 sore hari dari pelabuhan Luwuk dan kapal Marina Express akan tiba dipelabuhan Salakan pada hari yang sama yakni sekitar pukul 15.30 sore Hari. Artinya dibutuhkan waktu sekitar 2-3 jam pelayaran dari Luwuk ke Salakan atau sebaliknya.
Daftar Isi Contents
Sekilas Tentang Luwuk dan Salakan
Luwuk adalah sebuah kecamatan sekaligus pusat pemerintahan Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Luwuk berjarak 610 kilometer dari Kota Palu, ibu kota provinsi Sulawesi Tengah. Kabupaten Banggai, adalah salah satu Daerah Tingkat II di Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia.
Kabupaten Banggai memiliki luas wilayah 9.672,70 km² (data UU No 51/1999), dan berpenduduk sebanyak 359.495 jiwa (2017). Kabupaten Banggai dulunya merupakan bekas Kerajaan Banggai yang meliputi wilayah Banggai daratan dan Banggai Kepulauan. Pada tahun 1999 Kabupaten Banggai dimekarkan menjadi Kabupaten Banggai dan Kabupaten Banggai Kepulauan.
Baca Juga ya :
- Inilah Jadwal Kapal Banggai ke Falabisahaya via km Theodora
- Catat Jadwal lengkap kapal km Mekar Teratai Ke semua Rute
- Ini dia Rute dan Jadwal Kapal dari Luwuk ke Bobong Taliabu Maluku Utara
Salakan adalah ibu kota Kabupaten Kepulauan Banggai, Sulawesi Tengah, Indonesia.Kpta ini terbagi atas 3 desa yaitu, Desa Tungabe, Desa Baka, Desa Bongganan. Kota ini terletak di kecamatan Tinangkung. Kota ini berada di pinggir laut di mana sarana transportasi adalah dermaga Salakan untuk menuju Luwuk ibu kota Kab. Banggai. Di kota Salakan dapat dijumpai tugu Trikora sebagai simbol perjuangan kembalinya Irian Barat ke Indonesia.
JADWAL KAPAL SADEWA & MARINA EXPRESS
Berikut ini adalah jadwal keberangkan kapal Sadewa dan Marina Express dari pelabuhan Luwuk menuju pelabuhan Salakan (PP) yang beroperasi setiap 2-3x dalam seminggu. kapal Sadewa dan Marina Express akan Berangkat pukul Jam 13.30 – Tiba dan akan tiba Jam 15.30 WITA yang artinya akan ditempuh selama ±2 Jam Perjalanan.
KEBERANGKATAN DARI | TUJUAN | WAKTU |
Luwuk | Salakan | Pukul 13.30 – 15.30 |
Salakan | Luwuk | Pukul 16.00 – 18.30 |
***
HARGA TIKET KAPAL SADEWA dan MARINA EXPRESS
Berikut ini adalah Daftar Harga Tiket Kapal Sadewa dan juga kapal Marina Express untuk penumpang adalah :
- Tarif per Orang : Rp. 100.000,-
- Tarif VIP per Orang : Rp. 150.000,-
Selain Kapal Sadewa dan Marina Express, ada banyak kapal lainnya yang juga membawa penumpang dari pelabuhan Luwuk menuju pelabuhan Salakan ataupun seballiknya dari Salakan menuju Luwuk. Kapal-kapal tersebut tentunya memiliki jadwal keberangkatan yang berbeda-beda setiap harinya. Berikut ini daftar nama kapalnya :
CATATAN PENTING
- Datang 1-2 jam sebelum jam keberangkatan agar mendapat tempat yang nyaman dan tidak ketinggalan kapal
- Tiket bisa dibeli diloket pelabuhan terdekat atau hari H saat akan naik kapal
- Jaga sellau barang2 bawaan karena dikapal banyak sekali orang yang naik dan berlalu lalang.
- Bawa Makanan, minuman dan cemilan sendiri untuk bekal selama di kapal
- Bawa sesuatu yang bikin nyaman karena perjalanan cukup panjang
- Bawa Identitas diri yang lengkap
Hi, is there a boat tomorrow 10th April?
Maaf bsok ada keberngkatan kapal cepat dari luwuk ke salakan?
Bang omed besok ada ngak kapal cepat dari luwuk kesalaka??
Bang omed, untuk penyeberangan hari nya belum pasti ya? Dari luwuk ke banggai dan sebaliknya