Jadwal Kapal Dari Nunukan Ke Lembata

Berikut ini informasi soal Jadwal Kapal Dari Nunukan Ke Lembata yang Kini Telah Kembali Normal Beroperasi Seperti Biasanya setelah sebelumnya mengalami perbaikan.

Salah Satu Rute Pelayaran kapal laut milik PT pelni adalah kapal KM Bukit Siguntang. Nah kapal laut ini melayani pelayaran Dari Nunukan Menuju Lembata hingga ke Kupang Di provinsi Nusa Tenggara Timur.

Kapal Pelni KM Bukit Siguntang sendiri ukuranya sangat besar yakni Mempunyai Kapasitas Total Penumpang Mencapai 2000 Orang. Nah inilah yang Menjadikanya Sebagai Salah Satu Kapal Pelni Dengan Frekuensi Pelayaran Terbanyak Dan Terbesar Di Indonesia.

Adapun rute lengkap KM Bukit Siguntang Dari Nunukan Yakni dari Kalimantan menuju Ke Nusa Tenggara Timur Alias NTT.

Nunukan – Pantoloan – Balikpapan – Parepare – Makassar – Maumere – Larantuka – kupang (PP) 

Baca juga : Inilah Jadwal Kapal Pelni dari nunukan Terbaru Ke Semua Kota

Kapal Dari Nunukan Ke Lembata

Kapal Dari Nunukan Ke Lembata

Jadwal Kapal Nunukan Ke Lembata

Kabupaten Lembata adalah salah satu kabupaten yang ada di provinsi Nusa Tenggara Timur dimana lokasi ibu kotanya ada di kota Lewoleba.

Nah salah satu rute pelayaran kapal pelni Bukit Siguntang dari Nunukan ini melayani pelayaran dengan tujuan ke pulau Lembata melalui pelabuhan Lewoleba.

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – BALIKPAPAN – PARE-PARE – MAKASSAR – MAUMERE (SIKKA) – LEWOLEBA
Nama Kapal : KM BUKIT SIGUNTANG
Jadwal Kapal KM Bukit siguntang dari Nunukan ke Lewoleba Lembata adalah tanggal :

  • 08-10-2024 | 16:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Nantinya kapal pelni Bukit Siguntang ini akan sampai dipelabuhan Lewoleba Lembata pada tanggal :

  • 13-10-2024 | 10:00
  • 27-10-2024 | 10:00
  • 10-11-2024 | 10:00
  • 24-11-2024 | 10:00

Harga Tiket kapal pelni km Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Lewoleba Lembata adalah :

  • Penumpang Dewasa Rp 471.000 dan
  • Penumpang balita Rp 52.000

Jadwal kapal Bukit Siguntang Dari Nunukan

Seperti yang sudah disampaikan sebelumnya jika kapal pelni Bukit Sigutang dari nunukan ini melayani banyak pelayaran dengan berbagai tujuan. Jadi pelayaranya tidak hanya ke lembata saja namun ke berbagai kota seperti Balikpapan, Parepare dan juga Kupang.

Nah Berikut Ini Adalah Jadwal Keberangkatan Kapal Pelni Km Bukit Siguntang Yang Berlayar Dari Pelabuhan Tunon Taka kota Nunukan Ke Semua Kota Sesuai Rutenya.

1. Jadwal Kapal Pelni km Bukit Siguntang Nunukan ke Makassar

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – BALIKPAPAN – PARE-PARE – MAKASSAR
Nama Kapal : KM BUKIT SIGUNTANG
Jadwal Kapal pelni KM Bukit siguntang Berangkat dari Nunukan ke Makasar yaitu tanggal :

  • 03-10-2024 | 01:00
  • 08-10-2024 | 16:00
  • 17-10-2024 | 01:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 31-10-2024 | 01:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 14-11-2024 | 01:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Harga tiket penumpang kapal km Bukit Siguntang dari Nunukan ke Makassar adalah : dewasa Rp 376.000 dan Balita Rp 42.000

2. Kapal Pelni Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Balikpapan

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – BALIKPAPAN
Nama Kapal : KM BUKIT SIGUNTANG
Jadwal Kapal pelni KM Bukit siguntang Berangkat dari Nunukan ke Balikpapan yaitu tanggal:

  • 03-10-2024 | 01:00
  • 08-10-2024 | 16:00
  • 17-10-2024 | 01:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 31-10-2024 | 01:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 14-11-2024 | 01:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Harga tiket penumpang km Bukit Siguntang dari Nunukan ke Balikpapan adalah : dewasa Rp 270.000 dan Balita Rp 32.000

3. Kapal Pelni Bukit Siguntang Nunukan ke Tarakan

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – TARAKAN
Nama Kapal : KM.BUKIT SIGUNTANG
Jadwal Kapal pelni KM Bukit siguntang Berangkat dari Nunukan ke Tarakan yaitu tanggal :

  • 03-10-2024 | 01:00
  • 08-10-2024 | 16:00
  • 17-10-2024 | 01:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 31-10-2024 | 01:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 14-11-2024 | 01:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Harga tiket penumpang km Bukit Siguntang dari Nunukan ke Tarakan adalah :-

4. Kapal Pelni Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Pare-pare

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – BALIKPAPAN – PARE-PARE
Nama Kapal : KM BUKIT SIGUNTANG
Jadwal Kapal pelni KM Bukit siguntang Berangkat dari Nunukan ke Pare-Pare yaitu tanggal :

  • 03-10-2024 | 01:00
  • 08-10-2024 | 16:00
  • 17-10-2024 | 01:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 31-10-2024 | 01:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 14-11-2024 | 01:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Harga tiket penumpang km Bukit Siguntang dari Nunukan ke ke Pare-pare adalah : dewasa Rp 312.000 dan Balita Rp 36.000

5. Kapal Km Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Maumere

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – BALIKPAPAN – PARE-PARE – MAKASSAR – MAUMERE (SIKKA)
Nama Kapal : KM.BUKIT SIGUNTANG
Jadwal Kapal KM Bukit siguntang dari Nunukan ke Maumere Sikka Flores adalah tanggal :

  • 08-10-2024 | 16:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Harga Tiket km Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Maumere Sika Flores adalah : Dewasa Rp 417.000 dan Balita Rp 46.000

6. Kapal Pelni Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Kupang

Rute Lintasan KM Bukit Siguntang : NUNUKAN – BALIKPAPAN – PARE-PARE – MAKASSAR – MAUMERE (SIKKA) – LEWOLEBA – TENAU (KUPANG)
Jadwal Kapal KM Bukit siguntang dari Nunukan ke Tenau Kupang adalah tanggal :

  • 08-10-2024 | 16:00
  • 22-10-2024 | 16:00
  • 05-11-2024 | 16:00
  • 19-11-2024 | 16:00

Harga Tiket km Bukit Siguntang Dari Nunukan ke Tenau Kupang adalah : Dewasa Rp 489.000 dan balita Rp 54.000

Baca juga : Catat Jadwal Kapal Pelni Bukit Siguntang Dari Balikpapan Terbaru  Dan Tiketnya

Kapal Pelni Bukit Siguntang

Kapal Pelni Bukit Siguntang

Catatan Naik Kapal Siguntang Nunukan

Untuk Info Harga Tiket kapal Bukit Siguntang Dari Nunukan atau Jadwal kapal Bukit Siguntang Dari Nunukan Diatas Dapat Berubah Sewaktu2 Disesuaikan Keadaan Dan Waktu.

Tetap selalu Hati Hati Saat Beli Tiket Online  Atau Di Media Sosial. Yang Resmi Beli Distusnya Pelni.Co.Id Atau Agen Terdekat dan juga Selalu Waspada Selama Diperjalanan. Jangan Gampang Terbujuk Rayu Oleh Orang Yang Menawarkan Bantuan Apalagi Menerima Ajakan Dan Tawaran Orang Gak Dikenal.

Biar Hemat Bawa Makanan Atau Minuman Saja Dari Luar Dan Bisa Kalian Makan Saat Sudah Berada Diatas Kapal. Dikapal Pelni Ada Air Panas Gratis Kok Jadi Bisa Nyeduh Kopi Atau Mie Instan.

Jadwal Kapal Diatas Hanya Contoh Sebagian Saja. Untuk Jadwal Lengkap Dan Realnya Silahkan Dicek Disitus Pelni.Co.Id. Nah Jika Ada Yang Ingin Ditanyakan Mengenai Rute, Jadwal Kapal Dan Lainnya Silahkan Tinggalkan Komentar.

Jadwal Kapal Pelni KM Bukit Siguntang Dari Nunukan dengan berbagai tujuan lainnya bulan ini akan terus di perbaharui.

You may also like...

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x