Jadwal Kapal Pelni KM Egon Dari Surabaya & Batulicin Bulan Januari 2021
Jadwal Kapal Pelni KM Egon Dari Surabaya & Batulicin Bulan ini kembali beroperasi secara normal esuai lintasan atau jalurnya.
Buat kamu yang berasal Dari pulau Jawa khususnya Timur dan ingin menyebrang ke Kalimantan terutama ke Kalimantan Selatan, kalian bisa melintasi pelayaran kapal pelni dari Tanjung Perak Surabaya menuju pelabuhan Batulicin, begitupun juga sebaliknya dari Tanjung Perak Surabaya menuju pelabuhan Batulicin.
kapal yang beroperasi melayani rute ini adalah KM EGON.
1. PELNI BATULICIN – SURABAYA

Lalu lintas di kawasan pelabuhan Batulicin – foto @aprianto_adha
Pelabuhan Batulicin adalah sebuah Pelabuhan yang berada di sebuah kecamatan Batulicin yang juga merupakan pusat pemerintahan ibu kota Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia.
Kota Batulicin terletak di tepi sungai Batulicin dan berjarak 265 km di sebelah timur Kota Banjarmasin, ibukota provinsi Kalimantan Selatan.
Batulicin merupakan salah satu jalur penting dalam proses pengiriman batu bara dari Kalimantan Selatan ke berbagai penjuru tanah air dan juga negara-negara internasional.
Batulicin terletak di tepi Selat Laut yang menghubungkan antara Laut Jawa dengan Selat Makasar. Meski Batulicin dulunya merupakan ibukota kecamatan, namun pusat kegiatan pemerintahannya berada di Desa Simpang Empat.
Baca Juga :
- Oleh oleh dan Kuliner khas Banjarmasin, Coba Saja Kue ini
- Jadwal kapal pelni dari Surabaya ke Ponianak

Pelabuhan Batulicin – foto @akirbiiboo
Salah satu rute pelayaranya yang ada di pelabuhan Batulicin adalah rute ke Tanjung Perak Surabaya. Jadwalnya setiap 1-2 kali sebulan. Berikut ini info lengkapnya
Tujuan : TANJUNG PERAK (SURABAYA)
Kapal pelni : KM.EGON
Jadwal Kapal KM Egon dari pelabuhan Batulicin ke Tanjung Priok Surabaya adalah :
- Tanggal : 12-01-2021 | 09:00
- Tanggal : 29-01-2021 | 18:00
Kapal KM Egon akan tiba di surabaya pada tanggal :
Tarif penumpang KM egon dari Surabaya ke Batulicin : Penumpang Dewasa Rp 209.000 dan penumpang Balita Rp 26.000
2. PELNI BATULICIN – SURABAYA
Pelabuhan Tanjung Perak adalah sebuah pelabuhan yang terdapat di Surabaya, Jawa Timur. Secara administratif, pelabuhan Tanjung Perak termasuk ke dalam Kelurahan Perak Timur, Kecamatan Pabean Cantikan, Kota Surabaya.
Di pelabuhan ini juga terdapat terminal peti kemas. Tanjung Perak merupakan pelabuhan terbesar dan tersibuk kedua di Indonesia setelah Pelabuhan Tanjung Priok dan juga sebagai pusat perdagangan menuju kawasan Indonesia bagian timur.
Baca Juga :
- Jadwal lengkap keberangkatan pelni dari Surabaya ke Bali, Lombok Bima dan Labuan Bajo
- Jadwal kapal pelni dari Makassar ke Batulicin via Balikpapan

Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya – foto news.okezone.com
Saat ini tercatat ada 2 kali pelayaran kapal pelni KM Egon dari Batulicin menuju Tanjung Perak Surabaya disetiap bulanya. Berikut ini info lengkapnya.
Rute pelayaran : BATULICIN
Kapal pelni : KM.EGON
Jadwal kapal pelni KM Egon dari pelabuhan Tanjung Perak Surabaya ke Batulicin adalah :
- Tanggal : 02-01-2021 | 08:00
- Tanggal : 15-01-2021 | 18:00
- Tanggal : 26-01-2021 | 09:00
kapal pelni KM Egon tiba di pelabuhan batulicin dari surabaya tanggal :
Tarif penumpang dan harga tiket KM egon dari Batulicin ke Tanjung Perak Surabaya : Dewasa Rp 201.000 dan balita Rp 26.000
Baca Juga :
- Jadwal kapal dan Harga Tiket dari Makasar ke Tarakan dan Nunukan
- Jadwal kapal pelni dari Makassar ke Tarakan

Pelabuhan Surabaya – foto surabayapunyawisata
CATATAN PENTING
- Harga, Jadwal Kapal dapat berubah sewaktu2 disesuaikan Keadaan dan waktu.
- Jika kalian tahu ada update atau perubahan terbaru baik harga tiket maupun Jadwal kapal, silahlan komen dibawah ini agar bisa segera saya update juga.
- Tetap hati-hati dan selalu waspada selama diperjalanan. Jangan gampang terbujuk rayu oleh orang yang menawarkan bantuan Apalagi menerima ajakan dan tawaran orang gak dikenal.
- Biar hemat bawa makanan atau minuman saja dari luar dan bisa kalian makan saat sudah berada diatas kapal. Dikapal Pelni ada air panas gratis kok jadi bisa nyeduh kopi atau mie instan.
- Jadwal kapal diatas hanya contoh Sebagian saja. Untuk Jadwal lengkap dan realnya silahkan dicek disitus pelni.co.id
Untuk dari Batulicin ke surabaya tanggal 20 ke atas ada gak yah?
adanya tanggal 02-09-2019 | 10:00
Boleh nanya? Jadwal kapal bulan januari tanggal brapa ya?sama harga tiket untuk orang dewasa berapa?
belum tayang ka
minta info nya gan,harga tiket dari surabaya ke batulicin untuk bulan september 2019
Berangkat : 10-09-2019 | 23:59
Tiba : 12-09-2019 | 02:00
Bos tnggl 10 dari btulicin surabaya kh
surabaya ke batulicin om kalo tgl 10
Untuk bulan oktober bulan depan jadwal surabaya batu licin tanggal berapA? Mohon infonya
Kurang lebih tglnya ga beda jauh ka
Syrabaya batulicin kapan ad bosss
SESUAI JADWAL kakanya
KM.EGON
Berangkat : 24-09-2019 | 23:00
Tiba : 26-09-2019 | 01:00
Untuj surabaya ke batu licin terdekat tanggal berapa ya?
22-10-2019 | 23:00
Kalau dari Surabaya ke Batulicin ada gak bulan november ini?
Untuk tiket pelni dari Surabaya ke Batulicin ada gak bulan november ini?
Untuk tiket kapal pelni dari Surabaya ke Batulicin ada gak bulan november ini?
ada ka silahkan cek update terbaru
Mintak infonya gan harga tiket dari batulicin ke surabaya berapa
Lah itu diartikelnya ada kan
Bos tiket spd motor surabaya batulicin berapa ya?
wah maaf pak saya tidak tau biasa naik penumpang saja
Mau tanya kak kapal dari Surabaya ke batulicin tanggal berapa ya.?
itu infonya ada ka
Tolong Info Jadwal Ke depan untuk Kapal jurusan Surabaya Batulicin
diupdate bulan juni ya
Untuk bulan ini ada tagl brp?
ada tanggal 04-11-2020 | 03:00
Untuk ke batulicin tgl 26 ada ya
ada ka
Kalau surabaya batu licin tanggal brpa ya….
sesuai jadwal diatas aja ka