Jadwal Kapal Pelni KM Ciremai Dari Sorong Bulan Ini
Jadwal Kapal Pelni Km Ciremai Dari Sorong Bulan ini, sudah Kembali Beroperasi Secara Normal Sesuai Lintasan Masing-Masing Kapal Pelni. Nah Salah Satu Rute Pelayaran Kapal Laut Dari Timur Indonesia Adalah Dari Kota Sorong Di Papu Barat.
Kota Sorong Adalah salah satu Kota yang ada di Provinsi Papua Barat Daya, Indonesia. Kota Sorong juga Memiliki Beberapa Pelabuhan Laut Dan Salah Satunya Adalah Pelabuhan Yang Biasa Digunakan Untuk Aktifitas Angkutan Barang Maupun Penumpang Dari Berbagai Daerah.
Dan Pelabuhan Sorong ini Juga Merupakan Pusat Bongkar Muat Kapal Peti Kemas Dan Juga Tempat Bersandarnya Kapal Pelni Dari Semua Kota termasuk tujuan ke sulawesi, maluku dan pulau Jawa.
Jadwal Kapal Pelni KM Ciremai Dari Sorong

Jadwal Kapal Pelni Dari Sorong – foto @zulfikhar_marssy
Salah Satu Rute kapal laut Ciremai Atau Tujuan Pelayaran Kapal Pelni Km Ciremai Adalah Ke ke Pelabuhan Sorong Yang Ada Di Papua Barat Daya. Tercatat jika saat ini , untuk Rute Kapal Pelni Km Ciremai Yang Diberangkatkan Dari Pelabuhan Sorong Ada 2 arah yang berbeda Yakni
Rute 1: Sorong – Baubau – Makassar – Surabaya – Jakarta
Rute 2 : Sorong – Manokwari – Biak – Jayapura
Jika dilihat dari rute kapal ciremai dari sorong, maka salah satu pelabuhan kapal laut yang akan disinggahi oleh kapal ciremai dari sorong ini adalah pelabuhan Muruh yang ada di kota Baubau, pulau Buton Sulawesi Tenggara.
Bahkan kapal ciremai dari Sorong, juga akan singgah di pelabuhan lain seperti di pelabuhan Biak, pelabuhan manokwari dan juga pelabuhan Jayapura.
Dan Berikut Ini Adalah Jadwal Lengkap Keberangkatan Kapal Pelni Km Ciremai Dari Pelabuhan Sorong bulan ini Ke Semua Kota Diatas Dan Juga Harga Tiketnya:
Keberangkatan Dari : Pelabuhan Sorong
TGL BERANGKAT | KOTA TUJUAN |
06-11-2024 |09:00
21-11-2024 |22:00 06-12-2024 |14:00 13-12-2024 |22:00 18-12-2024 |07:00 |
Jayapura |
06-11-2024 |09:00
21-11-2024 |22:00 06-12-2024 |14:00 13-12-2024 |22:00 18-12-2024 |07:00 |
Biak Papua |
06-11-2024 |09:00
21-11-2024 |22:00 06-12-2024 |14:00 13-12-2024 |22:00 18-12-2024 |07:00 |
Manokwari |
10-11-2024 |15:00
25-11-2024 |04:00 11-12-2024 |01:00 18-12-2024 |07:00 23-12-2024 |13:00 |
Baubau Buton |
10-11-2024 |15:00
25-11-2024 |04:00 11-12-2024 |01:00 18-12-2024 |07:00 23-12-2024 |13:00 |
Makassar |
10-11-2024 |15:00
25-11-2024 |04:00 11-12-2024 |01:00 18-12-2024 |07:00 23-12-2024 |13:00 |
Surabaya |
10-11-2024 |15:00
25-11-2024 |04:00 11-12-2024 |01:00 18-12-2024 |07:00 23-12-2024 |13:00 |
Jakarta |
Catatan : Jadwal kapal diatas bisa berubah sewaktu-waktu
Harga Tiket Kapal Pelni Ciremai Dari Sorong
Nah untuk informasi Berikut Ini, Adalah informasi lengkap soal Daftar Harga Tiket Kapal Pelni KM Ciremai Dari Sorong Ke Semua Kota Sesuai Tujuanya.
Keberangkatan Dari : Pelabuhan Sorong
KOTA TUJUAN | DEWASA | BALITA |
Jayapura | Rp 370.000 | Rp 41.000 |
Biak Papua | Rp 321.500 | Rp 38.000 |
Manokwari | Rp 145.500 | Rp 20.000 |
Baubau Buton | Rp 484.000 | Rp484.000 |
Makassar | Rp 558.000 | Rp 60.000 |
Surabaya | Rp 620.000 | Rp 67.000 |
Jakarta | Rp 820.000 | Rp 86.000 |
Harga Tiket diatas adalah harga tiket untuk kelas ekonomi dimana penumpang akan ditempatkan dalam 1 ruangan besar berisi ratusan orang.
Namun kalian tenang saja baik penumpang kelas ekonomi maupun VIP mendapatkan fasilitas yang sama seperti makan 3x, barak tempat tidur dan fasilitas umum lainnya.
baca juga :
- catat Jadwal Kapal Pelni Dari Sorong ke semua kota dan harga tiketnya
- inilah Jadwal Kapal Pelni KM Ciremai Dari manokwari terbaru

km ciremai
Info Kapal Ciremai Sorong
Harga tiket kapal ciremai Dan Juga Jadwal Kapal ciremai dari kota Sorong Diatas Dapat Berubah Sewaktu2 Disesuaikan Keadaan Dan Waktu.
Dikapal Pelni Ada Air Panas Gratis Jadi Bisa Nyeduh Kopi Atau Mie Instan. Nah tips lainnya yakni Biar Hemat Bawa Makanan Atau Minuman Saja Dari Luar Dan Bisa Kalian Makan Saat Sudah Berada Diatas Kapal.
Ingat guys, Tetap Hati-Hati Dan Waspada Selama Diperjalanan. Jangan Gampang Terbujuk Rayu Oleh Orang Yang Gak Dikenal. Dan jika ada perubahan maka Jadwal Kapal Pelni KM Ciremai Dari Sorong Akan Terus Diperbaharui.
Usahakan untuk beli tiket jauh-jauh hari karena biasanya dalam hitungan hari saja, kapal ciremai yang dijual tiketnya sudah habis. Dan jangan pernah beli tiket dicalo ya guys, usahakan beli di situsnya atau di agen remsi pelni di sorong.
Taman Wisata Alam Bukit Cinta Bambu Kuning

Wisata Alam Bukit Cinta Bambu Kuning
Satu lagi destinasi wisata yang kini sedang hits di kota Sorong adalah Taman Wisata Alam Bukit Cinta Bambu Kuning yang menjual pemandangan alam terbuka dengan bentangan hutan dan pepohonan yang rindang.
Lokasi Taman Wisata Alam Bukit Cinta Bambu Kuning ini ada di Jl. Sorong – Makbon, Giwu, Distrik Sorong Timur, Kota Sorong, Papua Barat Daya. Nah jaraknya hanya sekitar 35 menit saja dari pelabuhan sorong jika kalian berkendara menggunakan motor.
Bukit Cinta Sorong ini menjadi salah satu potensi wisata dengan pemandangan alam pegunungan yang indah. nah untuk menuju ke puncaknya, kita dapat melewati jembatan kayu sepanjang satu kilometer lebih dengan tarif masuknya sebesar Rp10.000 per orang.