Jadwal Kapal Pelni Dari Pontianak Ke Semarang

Jadwal Kapal Pelni Dari Pontianak ke kota Semarang Bulan ini yang sudah Telah Kembali Dioperasikan setelah pandemi berakhir.

Bagi masyarakat Kalimantan Barat khususnya masyarakat kota Pontianak yang ingin menyebrang ke kota Semarang di Jawa Tengah, kini tak perlu khwatir.

Ada banyak kapal yang dioperasikan melayni rute Pontianak – Semarang maupun sebaliknya baik itu menggunakan kapal roro ferry milik swasta maupun kapal pelni milik pemrintah.

Keberangkatanya sendiri melalui pelabuhan Dwikora Pontianak yang berada di Jl. Pak Kasih, Tengah, Kecamatan Pontianak Kota, Kota Pontianak, Kalimantan Barat 78243.

Baca : 5 Perumahan Bersubsidi Di Pontianak Dan Harganya

Jadwal Kapal Pelni Dari Pontianak Ke Semarang

kapal pelni lawit

kapal pelni lawit – foto ig @catur_prasetyo_s

Salah Satu Pelayaran Kapal Pelni Dari Pelabuhan Dwikora Pontianak Adalah Ke Pelabuhan Tanjung Emas Semarang Yang Menggunakan Kapal Pelni KM Lawit Dengan Jadwal Berlayar  2x Dalam Sebulan.

Pelabuhan Tanjung Emas adalah sebuah pelabuhan Besar yang ada di Semarang Ibu kota Provinsi Jawa Tengah.

Pelabuhan Tanjung Emas atau Tanjung Mas, dikelola oleh PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) sejak tahun 1985. Pelabuhan ini merupakan satu-satunya pelabuhan di Kota Semarang.

Berikut ini jadwal Kapal Pelni KM Lawit dari Pontianak Kalimantan Barat ke Tanjung Emas Semarang dan juga harga tiketnya.

Rute Lintasan Pelayaran : PONTIANAK – TANJUNG EMAS (SEMARANG)
Nama Kapal : KM LAWIT
Jadwal Kapal Pelni KM Lawit  Dari Pontianak Ke Semarang Adalah tanggal :

  • 02-06-2024 | 02:00
  • 18-06-2024 | 12:00
  • 30-06-2024 | 02:00
  • 16-07-2024 | 12:00

Dan nantinya kapal pelni KM Lawit Tiba Di Tanjung Emas Semarang dari pontianak Tanggal :

  • 07-05-2024 | 05:00
  • 03-06-2024 | 23:00
  • 20-06-2024 | 13:00
  • 18-07-2024 | 13:00

Tarif Penumpang Kapal Pelni KM Lawit Dari Pontianak Ke Semarang Adalah :

  • Penumpang Dewasa Rp 268.000 Dan
  • Penumpang Balita Rp 33.000

Baca juga :

Pelabuhan Tanjung Emas Semarang

Pelabuhan Tanjung Emas Semarang – foto emedcom

Catatan Pelni Dari Pontianak Ke Semarang

Harga Tiket Pelni Dari Pontianak Ke Semarang dan juga Jadwal Kapal Pelni Dari Pontianak Ke Semarang dapat berubah sewaktu2 disesuaikan Keadaan dan waktu.

Jika kalian tahu ada update atau perubahan terbaru baik harga tiket maupun Jadwal kapal, silahlan komen dibawah ini agar bisa segera saya update juga.

Tetap hati-hati dan selalu waspada selama diperjalanan. Jangan gampang terbujuk rayu oleh orang yang menawarkan bantuan Apalagi menerima ajakan dan tawaran orang gak dikenal.

Biar hemat bawa makanan atau minuman saja dari luar dan bisa kalian makan saat sudah berada diatas kapal.

Dikapal Pelni KM Lawit ini sudah ada air panas gratis kok jadi bisa nyeduh kopi atau mie instan.

Pemesanan tiket kapal pelni bisa dilakukan langsung di kantor Pelni cabang terdekat atau melalui situsnya pelni.co .id

Jadwal Kapal Pelni Lawit Dari Pontianak ke Semarang Bulan ini akan terus diupdate

Hutan Mangrove Sungai Kupah

Hutan Mangrove Sungai Kupah

Hutan Mangrove Sungai Kupah

Tak jauh dari pelabuhan Dwikora Pontianak, ada sebuah tempat wisata edukatif yang kini ramai didatangi warga Pontianak yakni Hutan Mangrove Sungai Kupah.

Wisata Hutan Mangrove Sungai Kupah atau Kawasan Ekowisata Telok Berdiri ini ada ditepian Sungai Kupah, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat.

Tepatnya berada di pesisir barat Pulau Kalimantan yang berhadapan langsung dengan Laut Cina Selatan atau gerbang masukanya kapal kapal ke Pontianak.

Kawasan Hutan Mangrove Sungai Kupah juga kini menjadi destinasi wisata dengan panorama suasana pesisir dan kawasan mangrove (bakau).

Selain bisa melihat tanaman mangrove, kita bisa melihat habitat burung dan monyet hingga bekatan yang mendiami kawasan mangrove ini.

Pengelola Hutan Mangrove Sungai Kupah semakin meningkatkan layananya seiiring terus bertambahnya wisatawan seperti membuat jembatan menyusuri hutan, gazebo dan juga toilet.

Bahkan kita juga bisa camping di sekitar Hutan Mangrove Sungai Kupah loh.

Kalo Berguna, Silahkan Share

You may also like...

Leave a Reply

avatar
  Subscribe  
Notify of