Jadwal Kapal Kalabia Dari Fakfak ke Wahai Dan Sorong
Buat kalian yang ingin naik kapal laut dari Fakfak Papu Barat menuju ke Wahai di Maluku maupun dari Fakfak ke Sorong di Papu Barat Day maupun sebaliknya,
Kini ada kapal laut yang rutin beroperasi melayani pelayaran dari Fakfak ke Wahai dan Fakfak ke Sorong. Nama kapal roro fery milik PT ASDP tersebut adalah kapal KMP Kalabia.
Baca juga : Catat jadwal kapal pelni dari fakfak bulan ini ke semua kota
Kapal KMP Kalabia ini berkapasitas sekitar 200 penumpang dan 30 kendaraan.
Untuk penamaan atau Nama Kalabia sendiri katanya diambil dari nama ikan yang paling banyak hidup disekitar Maluku dan Papua.
Jadwal Kapal Roro Dari Wahai Ke Fakfak dan Sorong ini akan beroperasi setiap 1-2 kali dalam seminggu.
Baca juga : Catat info jadwal kapal pelni dari fakfak dan harga tiketnya
Jadwal Kapal Dari Fakfak ke Wahai
Ada beberapa pelayaran kapal roro dari Dermaga Penyeberangan Kapal Ferry Fakfak.
Selain ke wilayah Papua barat, tujuan pelayarn lainnya adalah ke pelabuhan Wahai di Maluku.
Nah Nama kapal roro yang melayani rute Wahai ke Fakfak maupun sebaliknya adalah KMP Kalabia.
Kapal Kalabia ini menjadi salah satu andalan untuk pelayanan perintis di Papua dan juga Maluku yang kini sering digunakan kedua masyarakat berbeda wilayah ini.
Dengan terhubungnya Fakfak dan Wahai, maka lengkap sudah jalur sabuk nusantara tengah yang membentang sepanjang 3800 km.
Rute Fakfak ke Wahai
Nah Berikut ini adalah Jadwal Keberangkatan Kapal KMP Kalabia dari Fakfak ke Wahai yang akan berangkat setiap :
- Hari Kamis pukul, 14.00 WIT
Nah nantinya kapal kalabia akan sampai di pelabuhan Wahai pada esok harinya yakni hari Jumat pukul 09.00 pagi.
Rute Wahai ke Fakfak
Sedangkan rute sebaliknya dari wahai ke Fakfak, Kapal KMP Kalabia akan di berangkatkan pada :
- Hari Jumat pukul, 16.00 WIT
Dan kapal Kalabia akan sampai di pelabuhan Fakfak kembali pada esok harinya yakni hari Sabtu pukul 08.00 pagi.
Untuk Informasi pastinya soal jadwal kapal roro dari Fakfak ke Wahai bisa kalian tanyakan ke loket pelabuhan terdekat.
Oh ya, Waktu Perjalanan kapal dari Wahai ke Fakfak maupun sebaliknya dari Fakfak ke Wahai yakni sekitar 13 Jam 30 Menit atau dengan jarak sekitar Jarak : 176.0 km
Harga Tiket Kapal KMP Kalabia Fakfak ke Wahai
Untuk informasi mengenai harga tiket Kapal Fery Roro Dari Wahai Maluku ke Fakfak Papua maupun sebaliknya dari Fakfak ke wahai adalah sama.
Perbedaanya hanya ada pada biaya retribusi pelabuhan serta harga tiketnya akan disesuaikan dengan jenis angkutanya.
Apakah itu penumpang dengan barang saja atau penumpang yang membawa kendaraan.
Nah Jika kalian menggunakan kendaraan maka harga tiketnya akan disesuaikan dengan golongan kendaraan tersebut karena harganya berbeda beda.
Biaya – Penumpang Tanpa Kendaraan
- Dewasa : Rp171,750
- Anak-anak : Rp105,750
Biaya – Penumpang Dengan Kendaraan
- Golongan I – Sepeda : Rp101,090
- Golongan II – Sepeda Motor (<500CC) : Rp159,700
- Golongan III – Sepeda Motor (>=500CC) : Rp310,450
- Golongan IVa – Mobil/Sedan (<=5m) : Rp3,377,375
- Golongan IVb – Mobil Barang (<=5m) : Rp3,368,375
- Golongan Va – Bis Sedang (<=7m) : Rp4,196,900
- Golongan Vb – Truk Sedang (<=7m) : Rp4,164,900
- Golongan VIa – Bis Besar (<=10m) : Rp5,061,775
- Golongan VIb – Truk Besar (<=10m) : Rp4,997,775
- Golongan VII – Truk Trailer (<=12m) : Rp7,498,775
- Golongan VIII – Truk Trailer (<=16m) : Rp8,410,775
Harga Tiket kapal diatas, tentunya bisa saja berubah sewaktu waktu disesuaikan dengan kondisi dan keadaan yang ada. Jadi pastikan biayanya saat di pelabuhan terdekat.
Jadwal Kapal Kalabia Dari Fakfak ke Sorong
Selain tujuan ke Wahai, Kapal roro fery KMP Kalabia juga melayani pelayarn dengan tujuan ke Sorong.
Jadwal Kapal Kalabia Dari Fakfak ke Sorong sendiri beroperasi rutin setiap 1x dalam seminggu yakni setiap :
- Hari Sabtu pukul, 15.00 WIT
Nantinya, Kapal roro ini akan sampai di kota sorong pada esok harinya yakni hari minggu pukul 05.00 pagi.
Sedangkan rute sebaliknya yakni dari Sorong ke Fakfak, KMP Kalabia akan diberangkatkan pada :
- Hari Rabu pukul, 15.00 WIT
Dan kapal akan sampai di pelabuhan Fakfak pada hari Kamis pukul 11.00 Siang.
Harga Tiket Kapal Kalabia Dari Fakfak ke Sorong
Berikut ini adalah Harga Tiket Kapal Kalabia Dari Fakfak ke Sorong maupun sebaliknya.
Harga tiketnya akan disesuaikan dengan jenis golongan penumpang dan angkutan yang dibawanya.
Biaya – Penumpang Tanpa Kendaraan
- Dewasa : Rp193,500
- Anak-anak : Rp148,063
Biaya – Penumpang Dengan Kendaraan
- Golongan I – Sepeda : Rp126,586
- Golongan II – Sepeda Motor (<500CC) : Rp196,315
- Golongan III – Sepeda Motor (>=500CC) : Rp0
- Golongan IVa – Mobil/Sedan (<=5m) : Rp2,830,390
- Golongan IVb – Mobil Barang (<=5m) : Rp2,830,390
- Golongan Va – Bis Sedang (<=7m) : Rp5,525,223
- Golongan Vb – Truk Sedang (<=7m) : Rp5,525,223
- Golongan VIa – Bis Besar (<=10m) : Rp7,941,420
- Golongan VIb – Truk Besar (<=10m) : Rp7,941,420
- Golongan VII – Truk Trailer (<=12m) : Rp9,148,920
- Golongan VIII – Truk Trailer (<=16m) : Rp10,47
Baca Juga :Â 6 Daftar Universitas Jurusan Musikologi Di Indonesia
Info Penyebrangan Kapal Dari Fakfak
- Jadwal Kapal Dari Fakfak ke Wahai, dapat dari wahai ke fakafk diatas maupun harga tiketnya masih bisa berubah sewaktu2 disesuaikan Keadaan dan waktu.
- Untuk itu kalian harus Datanglah lebih awal.
- Jika kalian tahu ada update atau perubahan terbaru baik harga tiket maupun Jadwal kapal, silahkan komen dibawah ini agar bisa segera saya update juga.
- Tetap hati-hati dan selalu waspada selama diperjalanan. Jangan gampang terbujuk rayu oleh orang yang menawarkan bantuan
- Mohon bantuanya untuk update jadwal terbaru bila ada perubahan dengan cara komen dibawah. Indahnya berbagi
- Bawa SIM dan STNK jika kalian membawa kendaraan serta bawa KTP atau identitas diri yang masih berlaku.
- Datanglah ke pelabuhan 1-2 jam sebelu kapal roro ini akan diberangkatkan.
Dermaga Penyeberangan Ferry Wahai
Seperti yang sudah disampaikan diatas jika kapal roro yang diberangkatan dari Wahai akan melalui Dermaga Penyeberangan Ferry Wahai. Lokasinya berada di desa wahai kecamatan Seram Utara, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku.
Nah sebenarnya tak jauh dari pelabuhan Wahai ini ada sebuah bandara perintis di pulau Seram yang bernama Bandar Udara Wahai.
Bandar udara ini memiliki luas landasan pacu 750 per 23 meter yang dapat menampung maksimal 2 pesawat DHC-6 Twin Otter.
Bandara Wahai memilliki luas gedung terminal penumpang 124,44 meter persegi. Dan Bandara ini melayani penerbangan perintis seperti Susi Ari.
Kaka kapal tujuan sorong fakfak kapan yah
jadwalnya masih sama kaya ditas ka
Makasih infonya sangat membantu
Jadwal bulan Desember 2023 kak
Jadwal bulan Desember dan harga tiketnya kak