Berikut ini adalah informasi mengenai Jadwal Kapal Dari Makassar Ke Selayar Atau Sebaliknya Dari Selayar Ke Makassar, Kini Sudah Rutin Beroperasi Kembali Setiap Minggunya.
Pelayaran di kedua wilayah berbeda ini menggunakan kapal laut berjenis kapal roro fery yang bisa mengangkut penumpang dan juga kendaraan.
Kabupaten Kepulauan Selayar adalah sebuah kabupaten yang terletak di Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.
Nah Ibu kota dari kabupaten Kepulauan Selayar ini adalah kota Benteng.
Kabupaten Selayar ini memiliki luas sebesar 1.357,03 km² dan memiliki penduduk sebanyak 137.071 jiwa, dengan kepadatan 101 jiwa/km².
Baca juga :
peta selayar
Saat Ini Sudah Tersedia Pelayaran Langsung Kapal Laut Dari Makassar Ke Selayar Menggunakan Kapal Berjenis Roro Fery Seperti Kapal Milik ASDP.
Kapal Laut Yang Melayani Rute Dari Makassar Ke Selayar Adalah Kapal KM Dharma Kartika 3 Milik PT Kapal Dharma Lauta Utama Atau Yang Biasa Disingkat DLU.
Oh Ya, Untuk Jadwal KM Dharma Kartika 3 atau Lokasi Keberangkatanya Sendiri Dari Pelabuhan Sukarno Kota Makassar menuju ke Pelabuhan Rauf Rahman, Kota Benteng Kepulauan Selayar
Jadwal Kapal Dari Makassar Ke Selayar
jadwal kapal roro dari makassar ke selayar
Kapal KM DHARMA KARTIKA III Dari Makassar Ke Selayar Berlayar Hampir Setiap 2-3 Kali Dalam Seminggu Tergantung Kondisi Dan Cuaca Dilautan.
Namun Untuk Angkutan Penumpang Biasanya Hanya Dilakukan 1-2 Kali Saja Dalam Seminggu Yakni Setiap Hari :
- Hari Selasa Pukul 19:00 WITA
- Hari Jumat Pukul 19:00 WITA
Kapal KM Dharma Kartika 3 Akan Tiba Di Selayar Pada Hari Berikutnya Yakni Hari :
- Hari Rabu Pukul 04:00 WITA
- Hari Sabtu Pukul 04:00 WITA
Selain melayani rute Makassar ke Selayar, Kapal KM DHARMA KARTIKA III juga melayani rute pelayaran dari Selayar ke Baubau.
SELAYAR – BAU-BAU
- Setiap Hari Rabu Pagi
- Setiap Sabtu Pagi
BAU-BAU – SELAYAR
- Setiap Minggu Pagi
- Setiap kamis Siang
Jadwal Kapal Dari Selayar ke Makassar
Nah berikut ini adalah informasi mengenai Jadwal Kapal KM Dharma Kartika 3 Dari Selayar ke Makassar yang juga akan beroperasi 2-3 kali dalam seminggu.
- Hari Senin Pukul 07:00 WITA
- Hari Jumat Pukul 07:00 WITA
Kapal KM Dharma Kartika 3 Akan Tiba Di Makassar Pada Hari Yang sama Yakni Hari :
- Hari Selasa Pukul 15:00 WITA
- Hari Sabtu Pukul 15:00 WITA
Harga Tiket Kapal Dari Makassar Ke Selayar
KM Dharma Kartika III – foto ig ulung_tri_topan
Untuk Harga Tiket Kapal KM Dharma Kartika 3 Dari Makassar Ke Selayar Dibagi Kedalam 2 Golongan.
Golongan i Golongan Penumpang dan Golongan Kendaraan Dimana Masing-Masing Golongan Memiliki Harga Tiket Yang Berbeda-Beda.
Harga Tiket Penumpang Makassar ke Selayar
Berikut ini adalah informasi mengenai Harga Tiket angkutan penumpang Kapal KM Dharma Kartika 3 Dari Makassar Ke Selayar.
Harga tiket disesuiakan dengan kelas kelas kapal dan fasilitas yang akan didapatkan penumpang.
KELAS |
PENUMANG |
HARGA TIKET |
VIP |
Dewasa |
220.000 |
VIP |
Anak-Anak |
130.000 |
VIP |
Bayi |
45.000 |
Kelas I |
Dewasa |
200.000 |
Kelas I |
Anak-Anak |
120.000 |
Kelas I |
Bayi |
40.000 |
Kelas II |
Dewasa |
180.000 |
Kelas II |
Anak-Anak |
110.000 |
Kelas II |
Bayi |
35.000 |
Kelas III |
Dewasa |
160.000 |
Kelas III |
Anak-Anak |
100.000 |
Kelas III |
Bayi |
30.000 |
Ekonomi |
Dewasa |
140.000 |
Ekonomi |
Anak-Anak |
90.000 |
Ekonomi |
Bayi |
25.000 |
Harga Tiket Angkutan Kendaraan Dari Makassar ke Selayar
Dan berikut ini adalah informasi mengenai Harga Tiket angkutan kendaraan Kapal KM Dharma Kartika 3 Dari Makassar Ke Selayar.
Harga tiketnya disesuiakan dengan jenis golongan kendaraan tersebut.
GOLONGAN |
HARGA TIKET |
Sepeda |
80.000 |
Sepeda Motor 2.A (s.d 249CC) |
170.000 |
Sepeda Motor 2.B (250CC s.d 1000CC / Roda 3) |
255.000 |
Kend. Kecil 3.A (s.d 2000CC) (KOSONG/ISI) |
650.000 / 870.000 |
Kend. Kecil 3.B (2001CC ke Atas) (KOSONG/ISI) |
1.140.000 / 1.360.000 |
Truk Sedang 4.A (KOSONG/ISI) |
1.193.500 / 1.860.000 |
Truk Sedang 4.A – Kosong |
1.193.500 |
Truk Sedang 4.B (KOSONG/ISI) |
1.240.000 / 1.860.000 |
Truk Sedang 4.B – Kosong |
1.240.000 |
Truk Sedang 4.C (KOSONG/ISI) |
1.800.000 / 2.730.000 |
Truk Sedang 4.C – Kosong |
1.800.000 |
Truk Besar 5.A (KOSONG/ISI) |
1.710.000 / 2.730.000 |
Truk Besar 5.A – Kosong |
1.710.000 |
Truk Besar 5.B (KOSONG/ISI) |
1.800.000 / 2.730.000 |
Truk Besar 5.B – Kosong |
1.800.000 |
Truk Besar 5.C (KOSONG/ISI) |
2.390.000 / 3.880.000 |
Truk Besar 5.C – Kosong |
2.390.000 |
Tronton 6.A (KOSONG/ISI) |
2.270.500 / 3.880.000 |
Tronton 6.A – Kosong |
2.270.500 |
Tronton 6.B (KOSONG/ISI) |
2.390.000 / 3.880.000 |
Tronton 6.B – Kosong |
2.390.000 |
Kantor Cabang PT. Dharma Lautan Utama
KM Dharma Kartika III
Saat ini PT. Dharma Lautan Utama mengoperasikan kapal Dharma Ferry, Dharma Kencana, Dharma Kartika, dan Kirana.
Untuk mendapatkan informasi jadwal yang akurat, penumpang bisa langsung menghubungi kantor cabang terdekat. Atau langsung akses situsnya di tiket.dlu.co .id
Namun jika ingin langsung membelinya di lokasi pelabuhan terdekat keberangkatan bisa dikontak langsung disini :
Kantor Cabang Makassar:
Jl. Sulawesi Ruko Pasar Butung Blok S No. 9, Makassar 90172
0411-312444, 326655
Kantor Cabang Selayar:
CV. DUTA PERTIWI Selayar,
Jalan KH. Achmad Dahlan, No. 17, Benteng
WA. No. 085321888826
Untuk Informasi dan Pengambilan tiket di Selayar,
WA Heri Forsa : 0822-9261-2577
Aau datang Langsung ke Kantor CV. Resky Utama Forsa di JL. KH. Hayyung 105 samping Kanan eks BRI HARAPAN.
Info Kapal Dari Makassar Ke Selayar
kapal km dharma kartike 3
Untuk Jadwal Kapal Roror Dari Makassar Ke Selayar Via KM Dharma Kartika 3 & Tarif Kapal Diatas Tidak Mengikat Dan Dapat Berubah Sewaktu-Waktu.
Harga Tiket Kapal Laut Dari Makassar Ke Selayar diatas juga Belum Termasuk Biaya Pass Pelabuhan Dan Retribusi Lainnya.
Untuk Pembelian Tiket Kendaraan (R2 & R4) Harus Disertai Surat (KTP, STNK, BPKB Atau Surat Leasing) Yang Masih Berlaku.
Sesuai Surat Edaran ADENDUM GUGUS TUGAS Nomor 13 Tahun 202, Selama pandemi berlangsung maka semua Penumpang Di Wajibkan Menyertai Surat VAKSIN.
Minimal Dosis Pertama & Keterangan Sehat RAPID ANTIGEN Yang Berlaku 1×24 Jam / SWAB PCR (Hasil NEGATIF) Yang Berlaku 2×24 Jam Dan Ditunjukkan Saat Keberangkatan.
Sudah Tersedia Fasilitas Umum Yang Ada Diatas Kapal Mulai Dari Cafe, Tempat Tidur, Toilet Dan Mushola
Pemesanan Tiket Bisa Langsung Di Situsnya Https://Tiket.Dlu.Co.Id atau melalui agen resminya.
Kalo Berguna, Silahkan Share
Leave a Reply