Jadwal Kapal Pelni KM Tilongkabila Dari Bitung November 2024
Mengenai info Jadwal Kapal Pelni KM Tilongkabila Dari Bitung Bulan November 2024 sudah kembali dioperasikan seperti biasanya sesuai rutenya. Banyak yang belum tahu jika saat ini ada kapal pelni dengan rute pelayaran terlama dan terpanjang di Indonesia.
Salah satu rute pelayaran kapal Pelni yang cukup jauh melintasi 8 provinsi dan 11 kota adalah kapal pelni KM Tilongkabila.
Kapal pelni ini akan berlayar dari Pelabuhan Benoa bali hingga Bitung Manado di Sulawesi Utara. Jumlah muatan kapal KM Tilongkabila mampu menampung hingga 1000 penumpang sekaligus loh.
Daftar Isi Contents
- Rute Lintasan Kapal Pelni Tilongkabila
- Jadwal Kapal Pelni Tilongkabila Dari Bitung
- 1. Jadwal kapal pelni KM Tilongkabila Bitung ke Bali
- 2. Jadwal kapal pelni Dari Bitung ke Gorontalo
- 3. Jadwal kapal Dari Bitung ke Luwuk
- 4. Jadwal kapal Dari Bitung ke Kendari
- 5. Jadwal kapal Tilongkabila Bitung ke Raha
- 6. Jadwal KM Tilongkabila Dari Bitung ke BauBau
- 7. Jadwal Kapal Dari Bitung ke Makassar
- 8. Jadwal kapal Dari Bitung ke Labuan Bajo
- 9. Jadwal kapal Dari Bitung ke Bima
- 10. Jadwal kapal Dari Bitung ke Lombok
- Info Kapal Tilongkabila Dari Bitung
Rute Lintasan Kapal Pelni Tilongkabila
Seperti yang sudah diinfokan di atas jika kapal pelni KM Tilongkabila sendiri memiliki rute atau lintasan cukup panjang. Kapal ini akan melewati 11 kota di 8 provinsi.
Dan salah satu kota yang akan disinggahi oleh kapal Tilongkabila ini adalah kota Bitung di Sulawesi Utara. Kapal Tilongkabila juga akan melintasi kota – kota atau pelabuhan lainnya seperti :
1. Pelabuhan Benoa Bali
2. Pelabuhan Ampanan Lembar lombok NTB
3. Pelabuhan Bima Sumawa NTB
4. Pelabuhan Labuan Bajo Flores NTT
5. Pelabuhan Makassar Sulawesi Selatan
6. Pelabuhan Bau-Bau Buton Sulawesi Tenggara
7. Pelabuhan Raha kabupaten Muna Sultra
8. Pelabuhan Luwuk Sulawesi tengah
9. Pelabuhan Kendari Sulawesi Tenggara
10. Pelabuhan Gorontalo
11. Pelabuhan Bitung Sulawesi Utara
Jadwal Kapal Pelni Tilongkabila Dari Bitung
Rute atau lintasan KM Tilongkabila yang diberangkatkan dari Bitung yakni : Bitung- Gorontalo – Luwuk – Kendari – Raha- Baubau- Makassar – Labuan Bajo – Bima – Lembar – Benoa(PP).
Berikut ini jadwal keberangkatan kapal pelni yang berlayar dari pelabuhan Bitung Manado Sulawesi Utara ke kota-kota lintasanya setiap 1-2 kali sebulan.
1. Jadwal kapal pelni KM Tilongkabila Bitung ke Bali
Rute Pelayaran : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO – BIMA – AMPENAN (LEMBAR) – BENOA (DENPASAR)
Nama Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Benoa Bali akan Berangkat tanggal :
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Benoa Bali adalah : Dewasa Rp 595.500 dan Balita Rp 65.000
2. Jadwal kapal pelni Dari Bitung ke Gorontalo
Rute kapal : BITUNG – GORONTALO
Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Gorontalo akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Gorontalo adalah : Dewasa Rp 112.500 dan Balita Rp 16.000
3. Jadwal kapal Dari Bitung ke Luwuk
Rute lainnya kapal pelni dari kota Bitung adalah ke kota Luwuk menggunakan kapal pelni KM Tilongkabila yang beroperasi sejalan dengan rute yang sama.
Kota luwuk adalah salah satu kota di sulawesi tengah dan merupakan ibu kota dari kabupaten banggai yang kini dikenal dengan wisata air terjun pialanya.
Rute Kapal : BITUNG – GORONTALO – LUWUK
Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Luwuk akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Luwuk adalah : Dewasa Rp 198.500 dan Balita Rp 25.000
4. Jadwal kapal Dari Bitung ke Kendari
Rute Pelayaran : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI
Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Kendari akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Benoa Bali adalah : Dewasa Rp 357.500 dan Balita Rp 40.000
5. Jadwal kapal Tilongkabila Bitung ke Raha
Rute kapal laut : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA
Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Raha Muna akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Raha Muna adalah : Dewasa Rp 389.500 dan Balita Rp 44.00
6. Jadwal KM Tilongkabila Dari Bitung ke BauBau
Rute Kapal Pelni : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU
Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Bau-Bau Buton akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Bau-Bau Buton adalah : Dewasa Rp 397.500 dan Balita Rp 44.000
7. Jadwal Kapal Dari Bitung ke Makassar
Rute Kapal laut : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR
Nama Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Makasar akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Makasar adalah : Dewasa Rp 413.500Â dan Balita Rp 46.000
8. Jadwal kapal Dari Bitung ke Labuan Bajo
Siapa sangka jika kapal laut dari Bitung juga melayani pelayaran ke Labuan Bajo.
Nah kapal pelni KM Tilongkabila ini menjadi satu satunya kapal yang melayani rute Bitung – Labuan Bajo yang beroperasis etiap 2 kali dalam sebulan.
Rute Pelayaran : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO
Nama Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Labuan Bajo akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Untuk Harga Tiket penumpang Kapal Tilongkabila dari Bitung ke Labuan Bajo adalah :
- Penumpang Dewasa Rp 489.500 dan
- Penumpang Balita Rp 54.000
9. Jadwal kapal Dari Bitung ke Bima
Rute arah Kapal : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO – BIMA
Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Bima Sumbawa akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Bima Sumbawa adalah : Dewasa Rp 508.500 dan Balita Rp 56.000
10. Jadwal kapal Dari Bitung ke Lombok
Rute Kapal : BITUNG – GORONTALO – LUWUK – KENDARI – RAHA – BAU-BAU – MAKASSAR – LABUAN BAJO – BIMA – AMPENAN (LEMBAR)
Nama Kapal : KM TILONGKABILA
Kapal Pelni KM Tilongkabila dari Bitung ke Ampenan Lombok akan Berangkat tanggal:
- 10-10-2024 | 03:00
- 24-10-2024 | 03:00
- 07-11-2024 | 03:00
- 21-11-2024 | 03:00
Harga Tiket KM Tilongkabila dari Bitung ke Ampenan Lombok adalah : Dewasa Rp 588.500 Rp 64.000
Baca Juga ya :
- catat Jadwal kapal Pelni dari gorontalo dan harga tiketnya
- inilah info Jadwal Kapal Pelni dari luwuk terbaru
Info Kapal Tilongkabila Dari Bitung
- Harga tiket Kapal Pelni KM Tilongkabila Dari Bitung dan Jadwal Kapal Pelni KM Tilongkabila Dari Bitung dapat berubah sewaktu2 disesuaikan Keadaan dan waktu. Jika kalian tahu ada update atau perubahan terbaru baik harga tiket maupun Jadwal kapal, silahkan komen dibawah ini agar bisa segera saya update juga.
- Tetap hati-hati dan selalu waspada selama diperjalanan. Jangan gampang terbujuk rayu oleh orang yang menawarkan bantuan Apalagi menerima ajakan dan tawaran orang gak dikenal.
- Biar hemat bawa makanan atau minuman saja dari luar dan bisa kalian makan saat sudah berada diatas kapal. Dikapal Pelni Tilongkabila dari Bitung ini sudah ada air panas gratis kok jadi bisa nyeduh kopi atau mie instan.
- Jadwal kapal diatas hanya contoh Sebagian saja. Untuk Jadwal lengkap dan realnya silahkan dicek disitus pelni.co.id dan Jika kalian ingin menaanyakan jadwal keberangkatan kapal pelni atau lainnya, silahkan tinggalkan komen dibawah, nanti saya bales.
- Jadwal Kapal Pelni KM Tilongkabila Dari Bitung bulan ini akan selalu saya update tiap menerima perubahan info terbaru
Jadwal bitung labuan bulan 3 belum ada ya pak
Pak bulan dua kok belum ada jadwalnya y pak
Dari Raha ke Bitung
Dari Bau bau ke Bitung
?
iya
Pak yang Benoa ke Bitung
Ada kok
Pak ble tnya ini yg kapal dari luwuk ke bitung tanggal 12 ya ??
iya ka sesuai diinfonya aja